DEKAI-Umat Katolik di Dekai menggelar ibadah perayaan HUT Gereja Katolik Santo Yosep Dekai Kabupaten Yahukimo yang ke 14 tahun pada Selasa (23/2).
Ketua Wilayah gereja...
DEKAI-Wakil Bupati (Wabup) Kabupaten Yahukimo, Yulianus Heluka menghadiri perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) Gereja Katolik Santo Yosep, sekaligus meresmikan gedung Soska Santo Thomas Aquinas...
DEKAI-Hampir semua jalan di dalam kota Dekai, Ibu Kota Kabupaten Yahukimo berlubang dan rusak parah. Kerusakan itu bahkan terjadi pada ruas jalan yang merupakan akses utama dan...
DEKAI- Pemkab Yahukimo menandatangani kerja sama atau Memorandum of Understanding (MoU) dengan Kejaksaan Negeri Jayawijaya, di ruang rapat Kantor Bupati Yahukimo, Kamis (17/02).
Kerjasama yang...
DEKAI-Memasuki tahun 2021, pelayanan kesehatan di Puskesmas Dekai diharapkan ditingkatkan kembali.
Harapan tersebut disampaikan, Kepala Puskesmas Dekai, Nelly Aspalek kepada bintangpapua.online di Dekai, Rabu (17/2)
Dikatakannya, pelayanan dimaksud dimulai dari...
DEKAI-Guna meningkatkan kemampuan belajar siswa, para orang tua siswa diharapkan mendampingi anak-anaknya dalam Belajar Dari Rumah (BDR).
Harapan tersebut disampaikan Regina Waay, Kepala SMP Negeri...
DEKAI-Seluruh pemuda di Kabupaten Yahukimo menolak pendistribusian Vaksin Covid-19 di Kabupaten Yahukimo.
Penegasan tersebut dikatakan Wakil ketua DPD Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Kabupaten Yahukimo,...
DEKAI-Pelaksana Harian (Plh) Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Yahukimo Elai Giban mengimbau setiap pimpinan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) agar menyusun Rencana Anggaran Pendapat dan Belanja...
Hingga Maret Tak Laksanakan Tugas Gaji Ditahan
DEKAI-Aparatur Sipil Negara (ASN) dan para pimpinan OPD di Pemerintahan Kabupaten Yahukimo yang tidak berkantor dan melaksanakan tugas...
DEKAI-Guna melakukan penyusunan Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (RAPBD) Kabupaten Yahukimo tahun anggaran (TA) 2021, Pemerintah Kabupaten Yahukimo menggelar rapat di Aula Kantor...
Pemuda Diharapkan Mampu Menulis Sejarah
DEKAI -Dalam rangka perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) Injil masuk Gereja Kemah Injil Kingmi di Papua ke 82, pemuda di...
DEKAI-Komisi Pemiihan Umum Daerah (KPUD) Kabupaten Yahukimo melaksanakan rapat Pleno penetapan hasil rekapitulasi suara tingkat Kabupaten Pemilihan Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah (Pilkada)...
JAYAPURA-Kemudahan aksesibilitas penerbangan ke wilayah Timur Indonesia terus bertambah, salah satunya maskapai penerbangan Citilink Indonesia dengan membuka rute penerbangan langsung dari Bandara Sentani (Jayapura)-Bandara...
JAYAPURA - Fraksi Gabungan Mamberamo Tengah Bersatu dan Fraksi Nasdem mengungkapkan, sikap Fraksi Demokrat dalam menangapi kritikan mereka soal keterlambatan Kebijakan Umum Anggaran -...
JAYAPURA-Wakil Gubernur (Wagub) Papua Klemen Tinal,SE,MM mengaku tak mengetahui pelantikan Dance Yulian Flassy sebagai Sekretaris Daerah (Sekda) Defenitif Provinsi Papua oleh Menteri Dalam Negeri Dr. Tito Karnavian...
JAYAPURA-Rumah milik Yakonias Pedai (51) yang terletak di Argapura Pantai Cerewet, Distrik Jayapura Selatan dilahap sijago merah, Sabtu (27/2) siang.
Api menghanguskan barang-barang dalam rumah....